Desember 15, 2012

Kronologi Sejarah Indonesia ( Bag. I )


Sejarah Awal ( hingga sekitar 1400 M )

 1,9 juta tahun yang lalu Hominid Pitchecanthropus dan Megantropus hidup di jawa

40.000 tahun yang lalu Manusia Wajak (homo sapiens) Hidup di jawa

15.000 - 8.000 tahun yang lalu Ketinggian permukaan laut meningkat, memisahkan Jawa, Sumatera, dan Kalimantan dari daratan Asia dan Papua dari Australia

±  3000 SM Orang Austronesia mulai memasuki Indonesia dari Filipina

±  1000 SM Kerbau di bawah ke Indonesia

±  400 M Kerajaan Hindu Tarumanegara muncul di Jawa Barat dan Kerajaan Hindu Kutai di Kalimantan Timur

± 675 Munculnya Kerajaan Sriwijaya di Sumatera

± 732 Kemunculan Mataram di bawah pimpinan Sanjaya

± 760 Pembangunan Kuil-kuil Siwa di Dieng

± 824 Pembangunan Borobudur dimulai

± 840 Pembangunan Prambanan di mulai

860 - ± 1000 Masa kejayaan Sriwijaya

Sebelum 929 Pusat Politi Jawa berpindah ke Jawa Timur

914 – 1080 di ketahui ada kerajaan Hindu Tertua di Bali

1006 Sriwijaya Menyerang Jawa

1019 - ± 1045 Airlangga memerintah Jawa

1023 – 1068 serangan Chola ke Sumatera

± 1045 Menurut legenda, Airlangga membagi kerajaan menjadi dua yakni ; Kediri dan Janggala

1222 Ken Arok mendirikan Singasari

1292 perang Saudara di Singasari ; Jayakatwang membunuh Kertanegara ; invasi Mongol ke Jawa

1293 Raden Wijaya mendirikan kerajaan Majapahit dan memerintah ( 1293 – 1309 ) sebagai Kertarajasa.

± 1297 Sultan Malik Saleh dari Pasai, penguasa Muslim pertama yang dikenal di Nusantara

± 1330 – 1350 Aditiyawarman memerintah di Minangkabau

1331 – 1364 Gajah Mada menjadi Perdana Menteri Majapahit

1387 Banjarmasin didirikan  

tag : Kronologi Sejarah Indonesia

1 komentar:

Belajar Sejarah mengatakan...

blog yang sangat bagus..

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

 
Design by Blog Themes | Bloggerized by andri pradinata - Gold Blogger Themes | AP14